Golden Fried Rice

Dipos pada January 2, 2022

Golden Fried Rice

Anda sedang mencari inspirasi resep Golden Fried Rice yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Golden Fried Rice yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Golden Fried Rice, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Golden Fried Rice enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Golden Fried Rice sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Golden Fried Rice memakai 10 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masih ada sisa daun bawang minggu kemarin, dan seperti biasa menyesuaikan tema dan bahan yang ada. Jadilah minggu ini masak nasi goreng. Jika berdasarkan tema posbar minggu ini adalah bebas gluten. Saya googling ternyata banyak lho makanan sehari-hari yang mungkin sering kita konsumsi seperti jagung, wortel, nasi dan sebagainya. Pengennya sih minggu ini buat cemilan-cemilan kue tapi agak males untuk sengaja belanja hehe. Btw, resep Golden Fried Rice bisa dilihat di YT nya ci @devinahermawan disana detail banget penjelasannya. Salah satu panutanku didunia permasakan. Cuss yang mau masak ini juga langsung intip resepnya.. #CPBali_ByeByeGluten #CookpadCommunity_Bali #CookpadCommunity_Denpasar #PejuangGoldenBatikApron #GlutenFree #PekanPosbar

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Golden Fried Rice:

  1. 3 butir telur omega
  2. 350 gr nasi putih matang
  3. 3 siung bawang putih
  4. 2 btg daun bawang
  5. 1/2 jagung muda pipil
  6. 1 sdm kecap asin
  7. 1/2 sdm kecap ikan
  8. selera garam, merica bubuk sesuaikan
  9. gula aren, penyedap sesuaikan (optional)
  10. minyak kelapa organik

Langkah-langkah untuk membuat Golden Fried Rice

1
Cincang bawang putih, iris daun bawang, dan pipil jagung.
Golden Fried Rice - Step 1
2
Pisahkan kuning telur dengan putih telur lalu campurkan nasi ke dalam kuning telur, aduk rata
Golden Fried Rice - Step 2
Golden Fried Rice - Step 2
Golden Fried Rice - Step 2
3
Panaskan sedikit minyak, masukkan putih telur, aduk hingga wangi, lalu masukkan bawang putih dan daun bawang bagian putihnya, masak sampai wangi
Golden Fried Rice - Step 3
Golden Fried Rice - Step 3
4
Masukkan nasi dan wortel, aduk rata, kemudian masukkan kecap asin dan kecap ikan, aduk rata kembali
Golden Fried Rice - Step 4
Golden Fried Rice - Step 4
5
Tambahkan gula, garam, merica, jagung, aduk rata
Golden Fried Rice - Step 5
6
Sebelum diangkat, masukkan sisa daun bawang bagian hijau, aduk rata, angkat dan sajikan.
Golden Fried Rice - Step 6
Golden Fried Rice - Step 6
Golden Fried Rice - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nasi Goreng Mawut alakadarnya

Nasi Goreng Mawut alakadarnya

Menu simple dari Jawa #PejuangGoldenBatikApron

1 orang
15 menit
Nasi Goreng Udang Rebon

Nasi Goreng Udang Rebon

Masih seputar udang rebon 😅😅

3-4 orang
40 menit
Nasi Goreng Merah

Nasi Goreng Merah

Resep favoritku dengan bahan seadanya di rumah

3 porsi
Nasi Goreng Kampung

Nasi Goreng Kampung

Nasi goreng simple & praktis untuk sarapan Pak Suami.

Nasi Goreng Sosis

Nasi Goreng Sosis

#PejuangGoldenBatikApron #TiketGoldenBatikApron

5 orang
Nasi goreng sayur

Nasi goreng sayur

Anak saya suka nasi goreng, supaya asupan sayur tetap ada jadinya nasi goreng nya saya tambahkan aneka sayur

30mnt
Bubur Nasi Goreng Tuna Mpasi 6 bulan+

Bubur Nasi Goreng Tuna Mpasi 6 bulan+

Menu anti GTM

3 porsi
20 mnt
Nasi goreng santri+telur mata sapi dower

Nasi goreng santri+telur mata sapi dower

Nasi goreng santri..alias nasi goreng putih.tanpa kecap😀😀😀🤭 #IdeMasak

Nasi Goreng Kari

Nasi Goreng Kari

Bahan2 dengan takaran secukupnya dan sesuai selera ya 😁 Karna nggak tau kalian mau masak buat sendiri atau buat rame2

Nasi Goreng Kampung Ala Momiera

Nasi Goreng Kampung Ala Momiera

Ini Nasi Goreng memang sangat sederhana bumbunya, tapi sangat disukai oleh suami saya. Jadi buat saya makanan atau masakan apapun yg membuat keluarga saya suka dan bahagia menyantapnya pasti saya buatkan dan hidangkan..😗👌💜. #PejuangGoldenBatikApron *Resep Mg ke 1 Tgl 06 02 2022 #CookpadCommunity_Bandung *Periode 31 - 06 Februari 2022

1 Orang
10 menit
Nasi goreng seafood simple

Nasi goreng seafood simple

Kenapa dibuat nasi goreng seafood simple karena isinya cuma telor, sayuran beku dan baso ikan semua bahan dan bumbu sesuai banyaknya nasi ya bun, disini karena saya berdua jadi bumbunya untuk 2 (dua) porsi dan disini juga sayurannya saya pake sayuran beku

20 menit
MPASI 16+ Gimbab nasi goreng teri

MPASI 16+ Gimbab nasi goreng teri

Anak bayi pasti mengalami kejebuhan dengan menu itu itu saja ya bunda, dan kita pun harus lebih kreatif agar anak tetap semangat saat makan

1 orang
1 jam
Mpasi 6m+ : Bubur Nasi Goreng Ayam

Mpasi 6m+ : Bubur Nasi Goreng Ayam

mpasi anakku 6m (day 10)

3x makan
2-3 jam
Nasi goreng blueband sosis

Nasi goreng blueband sosis

1 orang
7 menit
Omurice Sederhana

Omurice Sederhana

Menu yang mudah dimasak nasi goreng dengan telur favorit semua orang. Bedanya ini cara penyajian telurnya. Si nasi diselimuti dengan telur. Baru pertama bikin omurice ini. Nyontek resepnya mba @Nia_ . Nuhun ya mba.

1 orang
30 Menit
Nasi goreng ala Mom's Firza (451)

Nasi goreng ala Mom's Firza (451)

Punya sisa nasi semalam dan opor ayam...yuk ah dibuat nasi goreng...bisa buat sarapan dihari minggu pagi... #NasiGoreng #CookpadCommunity_Tangerang #MasakSetiapBagian #FoodplaceCookingLeague #FoodplaceCookChallenge #sisajadirasa

3 porsi
30 mnt
399. Nasi Goreng Poll Pedas

399. Nasi Goreng Poll Pedas

Nasi goreng pedas memang membangkitkan selera makan ya. Andalan banget kalo bikinnya pun ga pake ribet. Seperti resep berikut tinggal srreeengg trus makan. Sumber : @dapurkobe #TiketGoldenBatikApron #IdeMasakku #CookpadCommunity_Bogor #DiRumahAja #KeDapurAja #MasakItuAku Minggu 142.

2 piring
15 menit
Nasi Goreng Kampung

Nasi Goreng Kampung

Ikutan goyang dapur lagi bersama #KomunitasPaders #CookpadIndonesia setelah sekian purnama absen. Posbar minggu pertama di 2022 yang temanya "masakan pertama di 2022" Saya hanya bikin nasi goreng. dengan resep andalan dari Mama. Nasi goreng ini dulu sering banget di buat Mama semasa beliau masih ada. Bumbunya cuma di iris-iris. Nggak pakai MSG, trus untuk numis bumbunya itu pakai minyak jelanta atau minyak goreng bekas (paling enak lagi kalau minyaknya itu bekas goreng ikan asin) Beuhh mantap pokoknya. #GoDa_Sukamin1 #GoDa_Paders #TiketGoldenBatikApron #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Paser